Selasa, 13 November 2012

40 PERSEN GURU DI KOTA PONTIANAK BELUM SERTIFIKASI

40 PERSEN GURU DI KOTA PONTIANAK BELUM SERTIFIKASI

”Jumlah guru di kota pontianak mencapai 6000  orang, Empat puluh persen diantaranya belum mengikuti sertifikasi guru.”

Kuota sertfikasi guru kota pontianak tahun 2012 sebanyak 535 orang, 469 orang dinyatakan lulus, sedangkan sisanya 96 orang tidak lulus.
Menurut kepala bidang pembinaan tenaga pendidik dan kependidikan dinas pendidikan kota pontianak HM. Zamhuruddin menjelaskan, faktor utama ketidaklulusan peserta dalam sertifikasi guru karena ketidakdisiplinan.
Dari 6000 guru dikota Pontianak, 40 persen diantaranya belum sertifikasi guru.:: Martina antrinita/ nur arif

Tidak ada komentar:

Posting Komentar